Wednesday, May 21, 2008

Bersin Dan Batuk Di Depan Laptop

Menurut penulis Hok, kebanyakan laptop di luar negeri rusak karena kejatuhan atau ketumpahan cairan, entah kopi ataupun air minum lainnya. Saya cukup setuju dengan pendapatnya, mengapa?

Bersin Di Depan Laptop

Bersin Di Depan Laptop 2

Hal tersebut dapat terjadi jika anda batuk. Jadi, saya cukup setuju dengan penulis Hok. Cukup riskan apabila "noda" tersebut masuk ke dalam celah-celah keyboard bukan?

Mungkin laptop anda akan lebih memilih jatuh ke lantai, daripada di-"jatuhi" cairan seperti itu.

Saran : Jangan menaruh cairan di dekat benda elektronik. Benda elektronik tidak bermotor, seperti computer, HP, akan lebih cepat rusak terkena cairan daripada listrik turun naik.

No comments:

Post a Comment