Thursday, March 12, 2009

Tips Berbisnis Percetakan Di “Daerah” Anda

Sebenarnya percetakan merupakan salah satu bisnis yang cukup OKE. Anda berminat, mungkin ini dapat memberi inspirasi dan sebuah impian bagi anda untuk memulai langkah anda 3

Asumsi:
1 M^2 menghabiskan tinta 15 ml + 20% buat cleaning
1 hari bisa mencetak 20 M^2 = 200.000 cm^2
1 tinta 125 rebu / 250 ml atau Rp 500 / ml
1 kertas foto 2000 / lembar A4
1 tahun kerja 300 hari
1 hari bisa scan 5x

Perhitungan:
Biaya tinta + kertas A4
lebar 21.5
panjang 29
luas M^2 0.06235
tinta 467.625
Biaya tinta + kerta 1 M^2

tinta 7500
kertas 32076.98
total Rp39,577

Biaya setahun
KT 1 M^2 40000
20 M^2 800000
1 tahun Rp240,000,000

Dijual 1 print A4 = Rp10,000

Maka 1 M^2 kertas dijual = Rp160,385

Penghasilan cetak setahun = Rp962,309,543

Penghasilan scan setahun = Rp7,500,000

Total penghasilan = Rp969,809,543

Modal:
Opsi 1.
Pixma MP988 $380 = 4000000

Dengan asumsi diatas maka: 1 tahun biaya 244,000,000
penghasilan - biaya = Rp725,809,543

Opsi 2.
Pixma Pro 9500 $700 = 7000000
Scanjet G4050 $280 = 2800000

HDD Laptop $120 = 1200000

Dengan asumsi diatas maka:
1 tahun biaya = 244,000,000

penghasilan - biaya = Rp958,809,543

Kandidat Printer A3:
Epson 2880
Epson Stylus Photo Pro 2800

Kandidat Scanner:
Epson V750 1 A4 di sby = 5000

Selamat membaca 4

No comments:

Post a Comment