Friday, December 12, 2008

Yen Reach It’s High On 13 Years Past

Apakah anda pernah membaca berita ini hari ini? Bahwa yen menguat sekitar 90 yen per dollar Amerika?

Menurut seorang pakar yang tidak ingin disebutkan namanya, beliau mengatakan bahwa ada sesuatu yang sangat tidak beres disini. “Kemungkinan orang hanya mencari safe heaven”. Beliau menjelaskan bahwa safe heaven yang dimaksud adalah, Jepang dianggap sebagai negara nomor 2 untuk perekonomiannya.

Jadi, apabila Amerika ambruk, Dollar tidak laku, Yen lah yang jadi pegangan para investor. Apakah anda berpikir untuk beli Yen? Lupakan saja, karena pergerakan Yen adalah pararel dengan Rupiah. Beliau menambahkan, “Itu seperti saja anda jual ANTM terus beli TINS”, karena memang ANTM dan TINS bergereak secara pararel.”

Hal ini mirip dengan kasus BUMI dan ELTY, dimana naik turunnya ELTY juga pararel terhadap BUMI. “Yang pasti, adalah tidak tepat untuk beli Yen, karena uang kita adalah Rupiah”.

No comments:

Post a Comment