Thursday, December 4, 2008

BI Rate Turun 25 bps

Siapkah sektor Banking menghadapi hijaunya? Kemungkinan pembukaan sesi 2 akan terjadi rush beli, walaupun saya prediksikan tidak akan sampai pada penutupan.

Berikut cuplikan detikfinance

Selain menurunkan BI Rate dari 25 basis poin menjadi 9,25%, Bank Indonesia juga menurunkan tingkat suku bunga fasilitas pinjaman harian atau overnight perbankan melalui transaksi repo. Keputusan itu diharapkan bisa mengatasi masalah segmentasi di Pasar Uang Antar Bank (PUAB).

No comments:

Post a Comment